Halaman

Sabtu, 25 Februari 2012

Sekarang kita masuk ke ambigram

Ambigram adalah desain tipografi atau seni yang terbuat dari suatu kata,namun jika kata tersebut diputar balikkan akan membentuk kata yang lain atau bisa juga membentuk kata itu sendiri. Bisa juga dengan diubah sudut pandang atau orientasi nya Nah,contoh-contoh dari ambigram tersebut adalah sebagai berikut :
Terbentuk kata "ambigram" dan jika dibalik akan terbentuk juga kata "ambigram".
Jika dibaca "DEATH" dan jika dibalik "LIFE".
Ambigarm ini membentuk kata "EARTH AIR FIRE WATER",dan jika dibalik akan terbentuk kata yang sama
BLACK and WHITE.
DARK and LIGHT.

"ANGELS DEMONS" coba saja balikkan.

2 komentar:

AndreGiovanni mengatakan...

Wew...
keren Bener !!!

Gata Aryawan X-6 mengatakan...

wiih,unik juga ya...

Posting Komentar